Minggu, 30 Maret 2014

Menghilangkan bekas luka dengan kopi

Bekas luka kadang membuat kita gak nyaman atau gak pede,,
apalagi kalau bekas  lukanya dikaki atau ditangan.
hmm,, gergetan dech..
jadi gak bisa pake rok dong atau celana pendek, gak seperti temen-temen yang lain yang bebas berekspresi dengan pakaian yang mereka kenakan..
sekarang banyak banget produk-produk yang menawarkan produk mereka sebagai penghilang bekas luka.
tapi,, lebih baik kita menggunakan yang alami kalau bisa :)
selain nyaman dikantong ,nyaman juga dipakai karna tampa efek samping.
Kopi, temen-temen semua pasti tau kopi kan..


nah,, buah yang satu ini, selain banyak mengandung zat-zat yang sangat berguna bagi tubuh. kopi juga berfungsi sebagai obat alami untuk menghilangkan bekas luka.
baik luka lama atau pun luka baru.
cara penggunaannya cukup gampang, temen-temen bisa gunakan sebagai masker pada bekas luka.
pertama temen-temen sediakan wadah tempat kopi diaduk, bisa gunakan piring.
kedua, gunakan 1atau 2 sendok kopi kewadah yang sudah disediakan,
ketiga, campur kopi dengan minyak zaitun atau bisa diganti dengan minyak goreng.
lalu, pakaikan ke bekas luka.
jika anda menggunakannya sebelum tidur, sebaik ikat bekas luka yang sudah diberi kopi dengan kain pengikat , agar kopi tetap pada tempatnya.
baik digunakan tiap hari, agar bekas luka cepat hilang :)

selamat mencoba :)

1 komentar:

  1. Gambling in 2021 | Dr. Maryland
    casino, sports betting, poker, online slots, slot machines. slot machines at casinos online. 광주광역 출장샵 casino, sports betting, poker, online slots, slot 포천 출장마사지 machines. casino, sports betting, 광주 출장마사지 poker, online slots, slot machines. casino, sports betting, poker, 삼척 출장안마 online slots, slots, slot machines. casino, sports betting, poker, online slots, 여주 출장샵 slot machines.

    BalasHapus